DIPERKOS* TAKDIR
Oleh Nurahmadaniah
Hidup itu takdir
seperti air dengan tenangnya mengalir
seperti aku yang bernafas dengan sederhana
menikmati setiap tangis dalam jiwa yang tak sempurna
Takdir ini kejam bagiku
tak membiarkan ku memilih yang ku mau
Memperkos* hidupku dengan pilu
Hanya bisa menerima yang telah berlalu
Jika kau bertemu dengan-NYA disurga
katakan pesan dari ku
penguasa mengapa buatku menangis?
ditengah orang-orang yang bahagia
Inikah takdirku?
Bolehkah aku marah pada-MU?
Aku memang tak sempurna
Tapi aku ingin sepeti mereka yang bahagia
Bisakah KAU kabulkan itu untukku?
Puisi Ungkapan Hati: DIPERKOS* TAKDIR
Puisi Ungkapan Hati: DIPERKOS* TAKDIR
on
0 komentar:
Post a Comment